Tuesday, November 10, 2020

PENUGASAN 4 PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK (PBO)

 Tech Support System


Technical Support System adalah layanan yang diberikan oleh suatu perusahaan untuk membantu mengatasi masalah klien dalam pemakaian ataupun penerapan dari perangkat keras/perangkat lunakTechnical Support System pada umumnya diberikan dalam bentuk email, tiket, SMS, chat, website, ataupun melalui layanan telepon.

Untuk memberikan gambaran bagaimana layanan Technical Support System yang disediakan oleh perusahaan dapat membantu klien dalam mengatasi permasalahan yang sedang dihadapi, berikut saya lampirkan contoh program dengan menggunakan Java yang bertujuan untuk mensimulasikan klien yang sedang menggunakan layanan Technical Support System.

Di dalam program ini saya membuat 3 macam class, dimana class - class tersebut adalah :
a. SupportSystem : Berfungsi sebagai class utama tempat program di-run
b. InputReader      : Berfungsi untuk menerima inputan berupa pertanyaan dari user / klien
c. Responder         : Berfungsi untuk memberikan respon berupa jawaban sesuai dengan inputan dari user / klien

Diagram Class

Support System

Input Reader

Responder

Output

Nama : Arvel Gavrilla Raissananda
NRP   : 05111940000040
Kelas : PBO - A



Share:

0 comments:

Post a Comment